Aplikasi Playboy segera hadir di iPad tanpa sensor

Rumor terhangat yang berkembang dikalangan pencinta majalah playboy saat ini bahwa, bulan maret nanti  aplikasi Playboy di iPad disebut-sebut bakal hadir tanpa sensor. kabar kontroversial tersebut datang dari pemilik majalah playboy@hughhefner. pemilik majalah playboy tersebut mengungkapkan dalam akun twitternya. @hughhefner
Pernyataan bos Playboy ini tentu saja mengundang pertanyaan sebab selama ini bertentangan dengan hukum yang berlaku di toko aplikasi Apple. Pasalnya, Apple sangat serius dalam urusan filterisasi aplikasi berbau porno. Bahkan aplikasi Playboy bagi iPhone sebelumnya diijinkan masuk, namun disajikan tak terlalu frontal.

Pemilik Majalah playboy itu juga menjelaskan bahwa Playboy versi digital itu akan ditawarkan dalam versi tanpa sensor, baik edisi baru maupun edisi lamaCEO Apple Steve Jobs pun pernah mengatakan dengan jelas bahwa ia tidak mengijinkan bentuk pornografi apapun untuk berjalan di platform iOS.

Ungkapan bos Playboy ini tentu menjadi kontroversi dan pembicaraan banyak kalangan, khususnya pelanggan Playboy. Mereka tentu berharap Playboy buka-bukaan di iPad. tapi kepastian jadi atau tidaknya aplikasi tersebut kita tunggu aja dibulan maret.

1 Response to "Aplikasi Playboy segera hadir di iPad tanpa sensor"

  1. wahhhh berarti gk usah lgi nieh beli majalah playboy, itu kalau udah punya iPad hehe...

    BalasHapus